cantikan kulit wajah serta kemulusan
kulit wajah adalah dambaan bagi setiap kaum hawa, mempunyai
paras yang cantik ditambah lagi dengan kulit yang mulus lembut
dan kencang itulah idealnya wajah yang di idamkan para wanita.
Dengan berbagai cara kaum wanita berusaha agar wajahnya tetap
terlihat cantik dan menawan. Tidak sedikit biaya yang harus
dikeluarkan bahkan menjadi anggaran belanja rutin bulanan kaum
hawa untuk “perawatan kulit wajah” agar tetap menawan, mulai dari
perawatan wajah yang sederhana dengan memberikan Masker
wajah dimalam hari bahkan hingga menempelkan kosmetik
yang bermerk yang harganya selangit hanya demi penampilan kulit
wajah dan kecantikan.
Kalau kita berbicara mengenai
masker wajah fikiran kita langsung tertuju kepada kulit muka
yang di balut oleh serbuk yang sudah dicairkan berwana putih
dan di tempelkan ke bagian wajah dengan tebal sehingga hampir
mirip orang sedang memakai topeng. Banyak jenis masker wajah
yang dipakai oleh para wanita dari masker wajah berasal dari
produk kimia hingga masker wajah alami yang tebuat
dari tumbuh-tumbuhan atau buah-buahan. Masker wajah yang terbuat
dari buah-buahan biasanya dari Alpukat, anggur, bengkoang,
mentimun, lemon, almond, pisang. ksemua buah-buahan tersebut
sangat baik sebagai bahan baku masker alami
Khasiat bila menggunakan Masker di wajah
menggunakan bahan alami :
Wajah akan terlihat lebih segar, kencang
dan lembut. Dengan bahan yang alami, efek samping yang dihasilkan
seperti iritasi hampir tidak ada kecuali ada beberapa jenis kulit yang
sangat sensitif. Dengan penggunaan masker, mampu mengangkat pori – pori
yang tersumbat oleh kotoran maupun debu serta komestik di wajah.
Selain masker wajah yang terbuat
dari buah-buahan ada pula masker wajah yang terbuat dari
hewani salah satuna adalah dari putih telur atau masker putih
telur masker ini dapat mengencangkan bagian kulit wajah yang
mulai keriput. Pada umumnya “masker putih telur” bisa kita
lakukan sendiri dengan mengambil bagian putih dari telur ayam
atau telur unggas, tetapi pada umunya bahwa pemakaian masker
wajah tujuannya adalah untuk mengencangkan kulit wajah serta
memutihkan.
Berita terbaru buat kaum hawa yang
biasa memakai berbagai masker wajah alami saat ini ada salah
satu supplemen kesehatan yang berasal dari ektrak telur ayam
yang konon sangat bagus untuk dijadikan masker wajah alami
yang tidak kalah penting dari masker telur yang sudah biasa
dipakai saat ini. LAMININE dengan formulasi Forblash Grow Factor
dan Stemcell teknology terkini di dunia kedokteran, dapat
meregenerasi sel serta bisa menumbuhkan kembali
kolagen dalam tubuh orang dewasa
0 komentar:
Posting Komentar